Masalah Galon “Die Hard”
Apakah ada yang pernah menonton film Die Hard 2 yang rilis di tahun 1990-an? Mungkin ada di antara pembaca yang baru atau belum lahir, ya. Film ini menceritakan tentang penjahat yang bermain dengan bom dan ada pahlawan yang bisa melumpuhkan bomnya dengan cara memecahkan masalah alias teka-teki dari si penjahat tersebut, mirip seperti film seri […]
Cara Mudah Menghitung Pi (π) Sampai Digit Berapapun
Sejak zaman SD, kita sudah kenal baik dengan bilangan yang satu ini, yakni bilangan π (pi). Sudah melekat banget rumus πr2 untuk menghitung luas lingkaran atau 2πr untuk menghitung keliling lingkaran dengan jari-jari r. Nilai π didefinisikan sebagai perbandingan keliling suatu lingkaran terhadap diameternya. Biasanya, kita tulis bilangan ini sebagai π = 22/7 atau π = […]
Bilangan Euler
Bilangan Euler (e) adalah bilangan irasional yang bernilai 2,718281828… (dan seterusnya). Bilangan ini dinamakan bilangan Euler sebagai penghargaan kepada ahli matematika Swiss yang menemukannya, Leonhard Euler. Kita akan melihat kilas balik sejarah bilangan Euler dan mengapa bilangan ini sangat penting dalam matematika. Dalam matematika, bilangan atau konstanta yang terkenal biasanya terkait dengan geometri atau tata […]
Merepresentasikan Subhimpunan dengan Menggunakan Untai Biner
Dalam matematika, sebuah struktur/objek matematika pada umumnya dapat direpresentasikan dalam berbagai bentuk. Contohnya, fungsi dapat direpresentasikan dalam bentuk formula, tabel, diagram, ataupun grafik. Demikian pula halnya dengan himpunan, yang dapat direpresentasikan dalam bentuk eksplisit (menuliskan semua elemennya, misalnya: {a,b,c,d}), dalam bentuk generator (hanya menuliskan kriterianya saja; misalnya: {x|x bilangan genap}), ataupun dalam bentuk diagram Venn. […]
Secuil Kisah Angka dan Bilangan
Dalam kehidupan kita sehari-hari, angka dan bilangan adalah dua istilah yang sering dipertukarkan satu sama lain. Akan tetapi, angka dan bilangan adalah dua hal yang berbeda dalam matematika. Secara sederhana, angka dapat dikatakan sebagai suatu tanda atau lambang yang digunakan untuk melambangkan bilangan. Perbedaan antara definisi angka dan bilangan dapat kita lihat melalui contoh berikut […]
Rasio yang Mematikan
Malam itu ombak sedang bergelora, awan hitam berkecamuk di laut Yunani. Hippasus dari Metapontum diikat di dalam sebuah kapal kayu dan akan ditenggelamkan di laut lepas pada tahun 520 SM. Padahal, Hippasus bukanlah seorang pencuri apalagi pembunuh. Ia hanya menemukan sebuah rasio yang mematikan yang akhirnya merenggut hidupnya. Hippasus adalah salah satu murid Pythagoras. Mirip […]
Kisah Angka Nol
Hari senin itu adalah hari pertama Tom dan kawan-kawan masuk sekolah dan belajar di SMP Pembangunan, satu-satunya SMP di pinggiran suatu kecamatan di ujung barat Pulau Jawa. Menurut jadwal yang sudah ditetapkan, pelajaran pertama hari Senin adalah matematika, satu pelajaran yang disukai Tom sejak SD dulu. Lonceng sekolah berbunyi empat kali sebagai tanda jam masuk […]