Month: May 2019

Probabilitas Hari Ulang Tahun yang Sama

Bayangkan kita ada di sebuah busway di Jakarta. Bus itu mungkin tidak terisi penuh, bersama penumpang dan supir serta kita, jumlahnya 24 orang. Sangat mungkin kalau penumpang bus tidak saling kenal satu sama lain. Dapat kita asumsikan bahwa hari ulang tahun setiap orang tersebar secara acak sepanjang tahun. Walaupun jumlah orang di dalam bus tidak […]

Mendefinisikan Ulang Sistem Satuan Internasional

Dalam pelajaran fisika, kita sudah mengenal ada 7 besaran pokok dengan satuannya masing-masing yang distandardisasi secara internasional dengan sebutan sistem satuan internasional (SI). Sebelum 20 Mei 2019, ada 3 satuan yang didefinisikan berdasarkan konstanta fisika fundamental. Tiga satuan itu adalah detik, meter, dan kandela. Kini, empat satuan tersisa  (kilogram, ampere, kelvin, dan mol) juga telah […]

Bedah Praktikum Kimia: Sintesis Senyawa Kompleks cis- dan trans- Kalium Bisoksalatodiakuokrom(III)

Praktikum kimia dengan tema sintesis senyawa kompleks banyak dijumpai di hampir seluruh Perguruan Tinggi Indonesia. Menurut asumsi pribadi penulis, banyak faktor yang melatarbelakangi alasan untuk memilih tema ini, seperti akses ketersediaan alat bahan, prosedur kerja yang sederhana, dan pembahasan di sisi teori yang mudah dicerna. Kali ini, penulis akan menelaah praktikum kimia yang berjudul sintesis […]

Evolusi Perangkat Genggam Pintar

Seiring dengan semakin canggihnya perangkat genggam masa kini, teman-teman pasti sudah jarang menggunakan kalkulator yang terpisah dari ponsel. Cukup dengan aplikasi kalkulator yang ada di ponsel kita, berbagai perhitungan untuk keperluan sehari-hari dapat kita lakukan. Padahal, dulu rasanya kita tidak pernah membayangkan kalkulator dapat terintegrasi dengan telepon genggam. Mari kita sedikit bernostalgia melihat perkembangan perangkat […]

Memilih Jajanan Sehat untuk Anak Sekolah

Anak sekolah tentu saja tidak lepas dari jajanan. Dengan ragam jajanan yang beraneka rupa dan kemasan yang menarik, anak sekolah sangat menggandrungi jajanan. Terlebih harganya pun umumnya cukup murah. Jajanan anak sekolah sebagian besar berasal dari kantin sekolah maupun pedagang di luar sekolah. Oleh karena itu, peranan kantin sekolah dan pedagang di luar sekolah sangat […]

Tradisi Unik Mahasiswa Baru di Oxford

Berkuliah di kampus yang berusia hampir 1000 tahun tentu menjadi pengalaman tersendiri. Uniknya, University of Oxford memiliki tradisi yang telah dilakukan sejak ratusan tahun. Berbagai tradisi unik akan dilakoni mahasiswa sejak pertama bergabung menjadi mahasiswa baru Oxford, hingga ke prosesi wisuda. Namun, di sini penulis akan fokus pada tradisi unik yang dilakukan oleh mahasiswa baru […]

 Bakat yang Hilang

Daniel Coyle dalam bukunya The Talent Code (2009) mencoba mengajukan beberapa pertanyaan menarik. “Mengapa klub tenis miskin di Rusia, dengan ruangan latihan seadanya mampu menciptakan pemain tenis terbaik dunia?” “Mengapa sekolah musik yang sederhana di Dallas, Texas, mampu menghasilkan pemain musik top dunia seperti Jessica Simpson dan Demi Lovato?” “Mengapa Shakespeare bisa menjadi penulis legendaris […]

Back To Top