Pi Pangkat Bilangan Euler vs. Bilangan Euler Pangkat Pi
Manakah yang lebih besar: πe atau eπ? Pertanyaan ini mungkin tidak terlalu penting untuk dijawab, muncul dari keingintahuan saja. Namun, metode matematis untuk bisa menjawab pertanyaan ini sangat bermanfaat untuk mengembangkan kemampuan matematis kita dan banyak yang bisa kita pelajari dari pertanyaan tidak penting ini. Tentu saja metodenya tidak dengan menggunakan kalkulator. π dan e […]
Bilangan Euler
Bilangan Euler (e) adalah bilangan irasional yang bernilai 2,718281828… (dan seterusnya). Bilangan ini dinamakan bilangan Euler sebagai penghargaan kepada ahli matematika Swiss yang menemukannya, Leonhard Euler. Kita akan melihat kilas balik sejarah bilangan Euler dan mengapa bilangan ini sangat penting dalam matematika. Dalam matematika, bilangan atau konstanta yang terkenal biasanya terkait dengan geometri atau tata […]
Teka-Teki Jembatan Königsberg
Ini merupakan kisah nyata. Pada abad ke-18, di Prussia, terdapat sebuah kota yang bernama Königsberg. Kota ini sekarang bernama Kaliningrad, Russia. Beberapa area kota Königsberg dipisahkan oleh sungai Pregel sehingga untuk mencapai area kota yang lainnya penduduk harus berjalan melalui jembatan yang jumlahnya ada tujuh. Bertahun-tahun kemudian, timbul sebuah pertanyaan pada penduduk Königsberg. Apakah bisa melalui […]