Tag: beracun

Seberapa “Beracun” Makananmu?

Memang asyik berkumpul bersama teman-teman sambil ngemil kentang goreng, keripik kentang, burger, ataupun minum soda. Makanan cepat saji (fast food) ini menjadi favorit karena selain rasanya yang enak gurih, penyajiannya pun cepat dan praktis. Contoh lainnya adalah mie instan yang sering menjadi pilihan untuk mengisi perut kelaparan. Apakah fast food sama dengan junk food? Sebenarnya […]

Mengenal Beberapa Spesies Kepiting Beracun

Bicara mengenai kepiting, biasanya kita akan mengacu pada kepiting yang bisa dikonsumsi, misalnya kepiting bakau (Scylla spp.) atau rajungan (Portunus pelagicus). Namun, sebenarnya di dunia ini banyak sekali jenis kepiting, baik itu kepiting dari kelompok Brachyura ataupun Anomura. Brachyura merupakan kelompok kepiting sejati, memiliki 4 pasang kaki gerak yang berkembang sempurna, sedangkan Anomura merupakan kelompok […]

Back To Top