Month: February 2020

Spektroskopi: Jembatan Antara Dua Perspektif

Spektroskopi adalah ilmu yang mengkaji tentang interaksi gelombang elektromagnetik dengan materi. Gelombang elektromagnetik terdiri dari medan listrik dan medan magnet yang bergetar sekaligus merambat. Ketika terdapat suatu arus listrik yang berosilasi, maka secara tegak lurus akan muncul medan magnet yang akan menjadi sebab terbentuknya arus listrik lagi dan menimbulkan medan magnet, dan seterusnya. Apabila kita […]

Tumbuhan-tumbuhan yang Berkamuflase

Kamuflase merupakan salah satu interaksi yang terjadi antara suatu organisme terhadap lingkungannya. Kamuflase biasanya dilakukan oleh suatu organisme sebagai usaha melindungi diri dari pemangsanya atau kondisi yang mengancam hidupnya. Aktivitas kamuflase ini sering kita jumpai di dunia hewan. Namun, apakah hanya hewan saja yang mampu melakukan kamuflase? Layaknya pada hewan, ternyata tumbuhan juga memiliki kemampuan […]

Coronavirus, SARS-Cov-2, dan COVID-19

Virus adalah entitas biologi terbanyak di muka bumi ini. Virus tidak dianggap sebagai makhluk hidup. Oleh karenanya disebut sebagai “entitas biologi”. Untuk memperbanyak diri, virus menginfeksi alias membajak sel hidup. Virus memasukkan resep pembuatan komponen virus (RNA atau DNA) sehingga sel yang terinfeksi akan membuatnya dan virus-virus baru pun dihasilkan. Virus dapat digolongkan ke dalam […]

Literasi Digital dalam Penggunaan Media Sosial

Pada era teknologi 4.0 ini, ponsel pintar bukanlah hal yang asing bagi generasi muda. Berbeda dengan beberapa puluh tahun yang lalu, ponsel pintar merupakan benda eksklusif dan hanya dimiliki oleh segelintir orang. Saat ini, sebagian besar orang memperoleh informasi dengan mudah hanya dengan berselancar melalui ponsel serta bebas dalam mencari artikel, jurnal, dan media sosial. […]

Pengaruh Penggunaan Gawai pada Pendidikan Anak

Gadget atau gawai  merupakan teknologi yang dibuat dengan fungsi mempermudah manusia dalam melakukan sesuatu kegiatan dengan fasilitas yang diperbarui terus-menerus agar lebih baik lagi. Riset yang dilakukan oleh Kominfo dan UNICEF, 30 juta anak dan remaja di Indonesia merupakan pengguna internet dan media digital. Anak-anak memiliki tiga motivasi untuk mengakses internet, di antaranya untuk mencari […]

Majalah 1000guru Edisi Februari 2020 (+KUIS!)

Alhamdulillah, majalah bulanan 1000guru dapat kembali hadir ke hadapan para pembaca. Pada edisi ke-107 ini tim redaksi memuat 6 artikel dari 6 bidang berbeda. Kami kembali memberikan kuis bagi pembaca yang tertarik mendapatkan hadiah dari 1000guru. Pada edisi kali ini juga dibuka sayembara “Ayo Menulis!”. Unduh: Edisi 107 (Februari 2020), Volume 8 No. 2 dalam […]

Back To Top