Mesin Kalor Berbasis Gerak Brown
Dalam pelajaran termodinamika, kita telah mengenal konsep mesin kalor sebagai alat yang dapat mengubah energi panas menjadi energi mekanik. Sebagai contoh, mesin mobil mengubah energi panas hasil pembakaran bahan bakar menjadi energi gerak mobil. Akan tetapi, dalam semua mesin kalor kita ketahui bahwa tidak semua energi panas dapat seutuhnya diubah ke energi mekanik. Perhatikan gambar […]