Tag: depresi

Post-Traumatic Stress Disorder (PTSD): Mimpi Buruk Korban Bencana

Menurut UU nomor 24 tahun 2007 Tentang Penanggulangan Bencana, bencana merupakan suatu peristiwa yang mengancam dan mengganggu kehidupan masyarakat yang disebabkan oleh faktor alam, nonalam, maupun manusia. Contoh bencana yang berasal dari faktor alam di antaranya seperti gempa bumi dan letusan gunung berapi. Sedangkan yang disebabkan oleh faktor nonalam di antaranya adalah wabah penyakit, kebocoran […]

Back To Top