Pemanfaatan Virtual Reality di Bidang Medis
Jean Baudlillard (1981), seorang penulis sekaligus filsuf, pernah mengutarakan suatu istilah Simulacra. Ini adalah suatu masa ketika dunia nyata akan bercampur dengan dunia yang tidak nyata, masa depan bercampur dengan masa lalu, dan keaslian bercampur dengan kepalsuan. Sepertinya konsep simulacrum tersebut mulai menjadi nyata karena menurut TechIn Asia tahun 2016 adalah tahunnya Virtual Reality. Apa […]