Sekelumit Kisah Dinamika Kenampakan Muka Dunia
Seperti apakah rupa Bumi kita? Mungkin benak kita pernah disusupi pertanyaan semacam ini ketika sedang mengamati bentukan muka Bumi yang demikian beragam. Katakanlah kita bisa mengamati ada gunung-gemunung di sisi barat, sebuah gunung yang besar di arah selatan, dan daerah rata di arah timur. Dan di sana, nun jauh pada arah tetangga, mungkin kita bisa […]