Konservasi Sumber Daya Alam sebagai Investasi
Dalam kurun waktu beberapa tahun terakhir, kita menyaksikan berbagai bencana alam yang datang silih berganti tiada henti. Beberapa peneliti pun bahkan telah memprediksi, jika tidak ada upaya substansial yang dilakukan secara radikal, tidak lama lagi sebagian besar wilayah Jakarta yang juga merupakan simbol dari negara ini akan segera tenggelam. Melihat fenomena tersebut, sudah saatnya kita […]
Apa dan Mengapa “Green Chemistry”?
Ledakan penduduk dunia yang semakin meningkat, ketersediaan sumber daya alam yang semakin menipis, meningkatnya polusi, perubahan iklim, dan berbagai alasan senada lainnya telah memaksa para ilmuwan, khususnya kimiawan berpikir keras bagaimana alam ini tetap seimbang, sejuk, aman, dan berkelanjutan untuk dinikmati anak cucu kita kelak. Di sisi lain, kimia kadang disalahartikan hanya berkutat dengan penggunaan […]
Berkenalan dengan Ilmu Pertambangan
Amat sering kita menemukan berita di koran maupun di TV yang membahas tentang pertambangan. Tetapi, apakah kita mengetahui apakah pertambangan itu? Atau seperti apa hasil dari pertambangan itu? Dan yang terpenting adalah bagaimana sih proses penambangan itu sampai hasil tambang bisa dimanfaatkan dan berguna dalam kehidupan kita? Ternyata tanpa kita sadari kita hidup dikelilingi barang […]
Meneropong Atom dalam Material dengan Menggunakan Spektroskopi Laser
Setiap hari kita mengkonsumsi nasi sebagai makanan pokok. Namun, selama ini kita tidak mengetahui apakah beras yang dikonsumsi mengandung unsur logam berat seperti cadmium (Cd) dan/atau chrome (Cr) dikarenakan adanya polusi tanah atau polusi air oleh logam berat. Perlu diketahui, jika kita mengkonsumsi beras yang mengandung Cd melebihi batas normal, tubuh kita akan terkena penyakit ginjal dan penyakit-penyakit […]
Plastik Ramah Lingkungan
Coba perhatikan benda-benda apa saja yang ada didalam rumah kita yang berupa plastik! mulai dari piring dan sendok melamine, pipa air PVC, casing TV, kursi, mainan anak-anak, botol minum, dan masih banyak lagi. Ternyata tanpa di sadari kehidupan kita menjadi tergantung bahan yang bernama PLASTIK ! Pernahkah kita menghitung berapa sampah plastik yang kita buang […]
Berkenalan dengan Metamaterial
“Metamaterial? Makhluk apa lagi ini? Apakah ada hubungannya dengan metafisika?” Mungkin pertanyaan seperti itu yang terbayang di benak kita begitu mendengar istilah “metamaterial”. Mari kita cari tahu jawabannya. Awal mula Semua berawal dari sebuah paper (artikel ilmiah) yang ditulis ilmuwan asal Rusia bernama Victor Veselago pada tahun 1968. Dalam tulisannya, Veselago mencoba menjawab pertanyaan: “Apa […]
Arsitektur Molekul Kompleks
Berbicara mengenai unsur-unsur golongan transisi sangatlah mengasyikkan. Terutama unsur transisi yang dikelompokkan sebagai blok–d di dalam sistem periodik unsur mempunyai banyak sekali keistimewaan apabila ditelaah dari konfigurasi elektronnya. Berdasarkan konfigurasi elektron ini bisa dipelajari juga sifat fisisnya, antara lain tren dalam panjang diameter atomnya, standar entalpi maupun potensial reduksi, sifat magnetnya, dan penampakannya yang berwarna-warni. […]