Pentingnya Keterampilan Nonteknis Memasuki Dunia Kerja
Peserta didik sekolah menengah pertama (SMP) yang memiliki minat untukĀ melanjutkan ke sekolah menengah kejuruan (SMK) saat ini cukup tinggi. Harapannya, setelah lulus dari SMK agar dapat langsung bekerja. Lulusan SMK juga diharapkan mampu melahirkan lulusan yang kompeten sesuai dengan kebutuhan industri. Peserta didik wajib memiliki bekal atau keterampilan yang dapat membantu untuk menapaki karir […]